BENCANA
·
Bencana adalah suatu peristiwa atau rangkaian
peristiwa yang mengganggu kehisupan dan penghidupan masyarakat.
·
Bencana memiliki dampak yang sangat berpengaruh yaitu
:
a. Pada
Manusia :
Ø Luka – luka
atau trauma pada korban bencana
Ø Meninggal
pada korban bencana
Ø Sehat pada
korban bencana
b. Pada
Fasilitas
Pada
fasilitas mengalami perubahan fisik maupun fungsi
c. Degradasi
Lingkungan
·
Bencana dapat dibagi dalam 2 pembagian yaitu: Menurut
penyebab dan Menurut sifat:
a. Menurut
Penyebab
Ø Alam :
Contohnya: Tsunami, Gempa, Tanah Longsor
Ø Non Alam : Contohnya: Kebakaran, Wabah
Ø Sosial :
Contohnya: Konflik, Perang
b. Menurut
Sifat
Ø Cepat : Contohnya: Gempa
Ø Lambat : Contohnya: Tanah Longsor
·
Bencana terdiri dari 3 Fase yaitu : Pra Bencana, Saat Bencana,
Pasca Bencana
a. Fase Pra
Bencana
Pada
fase ini biasanya dilakukan tindakan :
Ø Pencegahan
Ø Mitigasi
Ø Kesiap -
siagaan
b. Fase Saat
Bencana
Pada
fase ini biasanya dilakukan tindakan :
Ø Evakuasi
Ø RHA : Kaji Kebutuhan (Medis,
Epidemologi, Sanitasi)
Ø RM
Ø RPH : (Promkes, Epidemologi, KIA,
Kespro, Psikologi)
c. Fase Pasca
Bencana
Pada
fase ini biasanya dilakukan tindakan :
Ø Rehabilitasi
Ø Rekonstruksi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar